Cara Mengaktifkan SSL di Cloudflare
Nah! Bagi kamu yang pemula dan lagi belajar membuat website, atau yang sudah berpengalaman tentu mengetahui betapa pentingnya SSL. Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara mengaktifkan SSL di Cloudflare. Apakah SSL itu? Oke! Jadi apa sih SSL itu? Kalau dari kepanjangannya adalah Secure Socket Layer. Berarti SSL adalah teknologi keamanan donk ya?…